Tentang Client

Storetoyota.com ini adalah salah satu sales dari Toyota yang memasarkan produk mobil dari brand Toyota dengan varian dan tipe mobil yang beragam.

Tujuan Membuat Sales Page

Selain untuk memasarkan produknya di internet dengan jangkauan yang luas. Client juga ingin mempermudah memberikan informasi kepada calon konsumen ketika ingin melihat detail dari mobil hingga cicilan yang harus dikeluarkan untuk membeli mobil yang ditawarkan.

Desain Website

Desain sales page dibuat dengan simpel terutama di bagian homepage, tapi copywriting nya dibuat menarik agar calon konsumen langsung tertarik ketika pertama kali datang mengunjungi website.

Kami membuat lima menu yaitu List Mobil, Daftar Harga, Syarat Kredit, Simulasi Kredit, dan Kontak Kami untuk mempermudah navigasi dan kemudahan mendapatkan informasi ketika datang ke sales page ini.

Kamu juga bagian dari sales mobil dan belum memiliki website untuk memasarkan produk lebih luas lagi? Kami siap membantu kamu membuat sales page yang sesuai dengan kebutuhan untuk menarik pelanggan membeli produk mobil.

Konsultasikan kebutuhan website mu pada admin kami. Jasa Buat Website Tokoweb siap membantu. Konsultasi gratis!